Sabtu, 05 Juni 2010

Globalisasi dalam bisnis

Membuat proses produksi dan konsumsi barang dan jasa menjadi suatu "kerja internasional" yang melibatkan banyak negara. DIdalam memproduksi barang, suatu negara memerlukan banyak sumberdaya yang diperolehnya dari berbagai negara. pertimbangan yang dipakai dalam berbagai sumberdaya adalah pertimbangan ekonomi. salah satu bentuk globalisasi ekonomi adalah tumbuhnya bisnis skala global. dewasa ini perusahaan-perusahaan berskala multinasional yang memiliki jaringan bisnis global berkembang semakin banyak. perusahaan-perusahaan seperti IMB, Coca-cola, Toyota, General motor adalah beberapa perusahaan yang beroperasi di banyak negara. setelah berhasil mengembangkan bisnis di negara asal, mereka kemudian melebarkan bisnisnya memasuki pasar global.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar